Tahun generasi

*Generasi Baby Boomer*
Generasi Baby Boomer adalah generasi yang lahir pasca perang dunia II, dengan rentang tahun lahir 1946 - 1964. Generasi ini lahir akibat tingginya angka kelahiran setelah perang dunia II.

*Generasi X*
Generasi X adalah generasi yang lahir dalam rentang tahun kelahiran 1965 sampai dengan 1980. Generasi ini terlahir pada masa gejolak dan transisi global seperti era Perang Dingin antara blok barat yang dikomandoi Amerika Serikat dan blok timur yang dikomandoi Uni Soviet

*Generasi Y*
Generasi Y adalah generasi yang lahir dalam rentang tahun kelahiran 1981 sampai dengan 1994. Generasi ini disebut juga dengan sebutan generasi milenial, yang sudah mengenal teknologi seperti komputer, video games, dan smartphone.

*Generasi Z* merupakan generasi setelah Generasi Y. Generasi ini disebut pula dengan sebutan centennial atau zilennial, yang didefenisikan sebagai orang-orang yang lahir dalam rentang tahun kelahiran 1995 sampai 2010

*Generasi Alpha*
Generasi Alpha adalah generasi yang lahir dalam rentang tahun 2011 sampai dengan tahun 2024. Generasi yang lahir sesudah Generasi Z.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Samsuri, S.Pd.I, M.A adalah Pendiri dan Ketua Umum Partai Cinta Negeri , telah dideklarasikan sebagai Calon Presiden Republik Indonesia Periode 2029-2034 oleh DPP Partai Cinta Negeri.

Partai Cinta Negeri Resmi Mengusung Samsuri, S.Pd.I, M.À sebagai Calon Presiden Republik Indonesia Periode 2029 - 2034

KPUN Menggelar Aksi Damai, Menuntut Perlindungan Peternak dan Perubahan Tata Niaga Ayam